Camat Buka Acara Festival Seni TK dan PAUD
Berita Terkait
- SMU 8 Akustik dan Dutkustik Roworejo Ikut Ramaikan Pentas Musik Akustik0
- Semangat Ibu-ibu Lansia dalam Nguri-uri Gojek Lesung0
- Bupati Buka Acara Pelaksanaan BIGGEST 0
- TP PKK Kabupaten Purworejo Evaluasi 10 Program Pokok PKK di Desa Kedungkamal0
- Pembinaan TP PKK Desa Kedungkamal Jelang Evaluasi 10 Program Pokok PKK Tingkat Kabupaten Purworejo0
- Konsulidasi Ala Kadar Memetik Hasil0
- Peran Lintas Sektor dan UPT Dinas Dalam Pengembangan Kampung KB0
- Wardoyo Paparkan Materi Penilaian Petugas Inseminator Berprestasi0
- Camat Hadiri Rakor PLD0
- Monev PISEW BKAD Tim Provinsi Jateng0
Berita Populer
- Ada Perubahan Jadwal Pembentukan PPS, Calon Anggota PPS Harus Tahu
- Tanda Kebesaran Buka-Tutup
- Ikrar Halal Bihalal Keluarga Kecamatan Grabag
- SOSIALISASI APLIKASI SIKS-NG
- KEGIATAN SOSIAL KEMASYARAKATAN
- Pentas Wayang Kulit Ki Seno Nugroho di Lapangan Desa Ketawangrejo Sedot Ribuan Penonton
- TP PKK Kabupaten Purworejo Evaluasi 10 Program Pokok PKK di Desa Kedungkamal
- Tahun 2020 Kecamatan Grabag Akan Miliki Puskesmas Rawat Inap
- PENTINGNYA GIZI DAN LAYANAN KESEHATAN IBU HAMIL
- Gebyar Kampung KB Desa Bakurejo
GrabaGGayeng http://kec-grabag.purworejokab.go.id/ Anak-anak kita yang sekarang masih kecil merupakan aset kita yang paling berharga, yang harus kita jaga dengan perhatian dan kasih sayang, dan selanjutnya kita bekali dengan ilmu yang bermanfaat dan agama yang kuat. Karena mereka adalah masa depan kita.
Hal ini disampaikan oleh Cama Grabag Ahmat Jainudin, S. IP dalam sambutannya pada pembukaan Festival Seni Anak TK dan PAUD yang diselenggarakan di panggung pentas yang berada di halaman Kantor Kecamatan Grabag, yang juga sedang menyelenggarakan BiGGest. (8/8).
Kegiatan ini diikuti oleh anak-anak PAUD se-Kecamatan Grabag. Bermacam-macam atraksi yang ditampilkan, seperti menyanyi, menari, peragaan busana.
Anak-anak yang tampil dengan sifat lugu dan lucu dengan dipandu oleh para guru-gurunya, maklum karena rata-rata usia mereka masih sekitar 3 tahun. Namun patut kita apresiasi atas keberanian mereka untuk menampilkan bakatnya.
Disela-sela pertunjukan anak-anak ini, tidak mau kalah para pengajar TK/ PAUD juga menampilkan menari. Hal ini dimaksudkan untuk memotivasi anak-anak untuk lebih berani tampil.