ATENSI Antasena Magelang Salurkan Bantuan Sosial untuk Penyandang Disabilitas di Kumpulrejo

By Emi 12 Mar 2025, 14:18:42 WIB Kemasyarakatan
ATENSI Antasena Magelang Salurkan Bantuan Sosial untuk Penyandang Disabilitas di Kumpulrejo

Grabag, 10 Maret 2025 – Balai Antasena Magelang menyalurkan bantuan sosial bagi penyandang disabilitas di Desa Kumpulrejo, Kecamatan Grabag. Bantuan ini berupa kebutuhan sehari-hari, tambahan gizi, serta perlengkapan khusus seperti pampers dan susu.

Penyaluran bantuan ini bertujuan untuk meringankan beban keluarga penerima serta memastikan kesejahteraan dan pemenuhan gizi bagi penyandang disabilitas. Diharapkan, dukungan ini dapat membantu meningkatkan kualitas hidup mereka.




Write a Facebook Comment

Tuliskan Komentar anda dari account Facebook

View all comments

Write a comment